Merasa Nostalgia ?
Bisa tanya lebih lanjut disini

Kontak Kami

  • domshobbies.id@gmail.com
  • Selatan, Jakarta
About

S-XX Chassis

Super XX

Chassis ini tidak memiliki singkatan, dan namanya memang Super XX. Merupakan pengembangan dari Super X Chassis tetapi memiliki perbedaan pada side guards dan single-mounted rear stay  yang semakin diperkuat. SXX Chassis juga dibekali dengan front nose guard yang digunakan untuk memperlebar bagian depan chassis serta berfungsi sebagai proteksi.

Dirilis pada tahun 2009, dengan kit pertamanya yaitu Max Breaker Black Special. Mini 4WD dengan SXX Chassis merupakan yang paling jarang ditemui di pasaran, hal ini dikarenakan biasanya Mini 4WD dengan chassis ini merupakan edisi khusus atau lini Special. Hanya Dyna-Hawk GX yang cukup mudah ditemui di pasaran.

Chassis ini menggunakan motor single-shaft atau "dinamo" belakang, yang dimana dapat diganti melalui kompartemen khusus di bagian bawah chassis.

About

SXX Chassis Snapshots

About
About
About

Berikut adalah detail dari SXX Chassis.

Panjang: 153mm / 15.3cm

Lebar: 98mm / 9.8cm

Jarak antar roda / Wheelbase: 84mm / 8.4cm

Panjang drat roda / Driveshaft: 72mm / 7.2cm

Tipe Terminal: Tipe X / X-Type

Berat (kosong): 70g

Berat (dengan baterai): ±119g

Gear Set: 3.5 : 1 3.7 : 1 4 : 1 4.2 : 1 5 : 1

Statistik SXX Chassis

Kit-nya ckup sulit dicari di pasaran,
namun ada di